Lirik Selamat Datang
ini lagumu yang kutuliskan
untuk temani dimanapun kau
tetap semangat jadi dewasa
seperti yang kamu impikan
untuk temani dimanapun kau
tetap semangat jadi dewasa
seperti yang kamu impikan
jangan mengeluh jadilah tangguh
seperti yang kau impikan
seperti yang kau impikan
dimanapun kau berada
ho…o bahagialah
dimanapun kau berada
ho…o selamat datang
ho…o bahagialah
dimanapun kau berada
ho…o selamat datang
tuhan tak akan meninggalkanmu
atas yakinmu sejauh ini
jangan mengeluh jadilah tangguh
seperti yang kamu impikan
atas yakinmu sejauh ini
jangan mengeluh jadilah tangguh
seperti yang kamu impikan
dimanapun kau berada
ho…o bahagialah
dimanapun kau berada
ho…o selamat datang
ho…o bahagialah
dimanapun kau berada
ho…o selamat datang
For all the good times
And all the bad times
I'll follow you with this song
And all the bad times
I'll follow you with this song
I'll follow you
Foto by @abdee507
Bagi yang punya album ini. Pasti tak asing dengan lirik di atas. Lagu pembuka di album Musim yang baik ini, mempunyai banyak makna. Diusia yang menginjak 20 tahun menunjukkan Semakin dewasanya Sheila on 7. Melalui lirik Selamat Datang ini, Duta memberi contoh pada dua sisi. Sisi dia sebagai bapak untuk anak-anaknya, dan anak dari bapaknya.
Dia memberikan optimistik kepada anaknya melalui lirik "jangan mengeluh jadilah tangguh, seperti yang kau impikan" yang didapat dari sosok ayahnya. Komunikasi yang baik dari dua generasi ini menunjukkan sifat asli penulis lirik. Yang saya ketahui, Duta memanglah bijak ketika memutuskan. Dan wajar jika nanti mengharapkan sang anak, kelak menirunya.
Lirik sesudahnya ialah apa yang diharap oleh sang ayah. "Dimanapun kau berada, berbahagialah. Dimanapun kau berada, selamat datang" merupakan wujud doa sang ayah padanya.
Ada hal yang lebih menarik dalam lirik " Selamat Datang" ini. Seperti : Tuhan tak akan meninggalkanmu//atas yakinmu sejauh ini// lirik ini kalau boleh, kawan telisik dalam Alquran atau Alkitab (cek kitab masing masing ya?, hehehe), bakal menemukan banyak hal tersurat di dalamnya. Dugaanku, Duta memang sengaja menyisipkan ayat-ayat tersebut secara sengaja. Ringan namun mengenai. Dan kebetulan lagu ini, easy listening.
Demikian uraian singkatku.
@nahar_gostu
0 komentar:
Post a Comment
kirim di sini